4 Posisi Lowongan Kerja Kemenag Balitbang Agama Jakarta, Pendaftaran dibuka  sampai tanggal 9  Februari 2024

- 27 Januari 2024, 23:26 WIB
kemenag balitbang agama
kemenag balitbang agama /Lidiyawati Harahap/balitbang diklat foto

LABUHANBATUPOS.COM - Kementerian Agama Republik Indonesia (Kemenag RI) merupakan instansi pemerintah Indonesia yang fokus pada urusan agama  telah  merangkul  para  talenta digital. 

Hal ini penting    agar  para  talenta  digital  ini bisa  menjadi  agen moderasi beragama. Mereka akan menyampaikan pesan-pesan keagamaan, kebangsaan, dan nasionalisme kepada  masyarakat   dan  melawan narasi-narasi kontraproduktif di masyarakat.

Tugas utama Kementerian Agama melibatkan perumusan kebijakan agama, koordinasi berbagai urusan keagamaan, dan pengelolaan haji, umrah, pendidikan agama, serta pendidikan keagamaan.

Fungsi Kementerian Agama mencakup perumusan dan pelaksanaan kebijakan di berbagai agama, pengelolaan produk halal, rekomendasi kebijakan agama, pengembangan sumber daya manusia keagamaan, pengelolaan barang milik negara, pengawasan tugas, bimbingan teknis di daerah, dan dukungan kepada organisasi di lingkungan Kementerian Agama. Ini mencakup kegiatan teknis dari tingkat pusat hingga daerah.

 

Posisi yang ditawarkan

Kementerian Agama Balai Litbang Agama Jakarta membuka lowongan kerja terbaru untuk beberapa posisi yang bersemangat dalam menciptakan konten kreatif berikut ini:

Posisi : 

Content Creator

Halaman:

Editor: Lidiyawati Harahap


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah